https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Hasilkan 10 Ton, Siapkan Perluasan Lahan

LAKUKAN PEMANENAN: Gapoktan Harapan Mukti Desa Gedung Rejo Kecamatan Mesuji Raya saat melakukan panen padi gogo di perkebunan sawit.-FOTO: NISA/SUMEKS-

BACA JUGA:Masih Bingung Atasi Hama Burung Pipit pada Tanaman Padi, 5 Langkah Ini Bisa Dilakukan

''Karena bisa mengoptimalkan integrasi perkebunan sawit dengan padi gogo. Karena penanaman padi gogo dapat dilakukan selama menunggu tanaman sawit menghasilkan atau masa peremajaan sawit maupun dilahan perkebunan lainnya,'' ujarnya. 

Hal ini sejalan dengan arahan Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman, Mentan menugaskan seluruh jajaran Kementan gencarkan program Perluasan Areal Tanam atau PAT melalui pompanisasi dan mengoptimalkan tanam padi gogo di beberapa wilayah sentra pertanian termasuk di lahan perkebunan.(uni)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan