5 Kebiasaan Ini Sering Dianggap Jorok Saat Bangun Pagi, Padahal Tanda Tubuhmu Sehat, Apa Saja Itu?

Ternyata, kebiasaan yang sering dianggap jorok saat bangun pagi bisa menjadi tanda tubuh kita dalam kondisi sehat. Foto: freepik--

BACA JUGA:Pengamanan Pasca PUSS di Lahat, Ini Titik - Titiknya

BACA JUGA:Fakta atau Mitos: Jus Pinang Muda dan Kaitannya dengan Stamina Pria, Benarkah Efektif?

2. Kentut di pagi hari

Kentut mungkin terdengan menjijikkan, apa lagi jika kita sedang tidur dengan pasangan ataupun teman.

Akan tetapi, jika kentut di pagi hari kalian tidak perlu khawatir, karena hal ini merupakan salah satu pertanda bahwa sistem pencernaan pada tubuh dalam kondisi sehat.

3. Munculnya kotoran mata

Kotoran mata atau yang biasa kita kenal dengan belek pada saat di pagi hari merupakan salah satu gangguan kecil yang menjadi pertanda bahwa mata kita masih berfungsi dengan sangat baik dalam melindungi tubuh.

Pada saat bangun, kotoran mata ini dapat hilang dengan sendirinya karena tersapu oleh air mata pada saat kita berkedip.

Akan tetapi, pada saat kita tidur kotor akan menumpuk dan sering muncul di pagi hari.

Keluarnya kotoran mata di pagi hari merupakan kombinasi antara debu, lendir alami, dan juga sel-sel kulit.

BACA JUGA:Pentingnya Pengendalian Hama, Etos Indonusa Menawarkan Solusi Efektif dan Edukasi

BACA JUGA:Keren, Inilah Deretan Pemain Keturunan Indonesia di Piala Eropa 2024, Mana Favoritmu?

4. Perut mulas dan BAB

Perut mulas dan BAB merupakan bukan hal yang harus dikhawatirkan.

Kebiasaan yang satu ini merupakan salah satu sinyal bahwa kita memiliki tubuh yang sehat.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan