5 Cara Alami Redakan Sakit Kepala dengan Air Rebusan Herbal yang Mudah Dibuat, Apa Saja?

Sakit kepala bisa diredakan cara alami dengan beberapa air rebusan herbal. -Foto: Freepik-

4. Peppermint

Peppermint mengandung mentol yang dapat memberikan efek menenangkan pada otot, yang pada akhirnya bisa membantu meredakan nyeri. 

Anda bisa merebus daun peppermint dalam air mendidih atau menyeduh teh peppermint yang sudah banyak dijual di pasaran.

BACA JUGA:Sakit Kepala Akibat Asam Lambung? Ini Penjelasannya

5. Lavender

Lavender dikenal memiliki kemampuan untuk memberikan sensasi rileks dan menenangkan, yang juga dapat membantu meredakan sakit kepala.

Rebus bunga lavender kering dalam air mendidih atau gunakan teh lavender yang sudah tersedia di pasaran.

Itulah beberapa air rebusan yang bisa membantu meredakan sakit kepala.

Jangan lupa untuk berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu demi keamanan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan