21 Program Studi dengan Kuota Terbanyak Pada UTBK SNBT, Peluang Lulus Besar Jika Pilih Jurusan Ini

21 Program Studi dengan Kuota Terbanyak Pada UTBK SNBT, Peluang Lulus Besar Jika Pilih Jurusan Ini-Foto: Instagram @university.id-

JAKARTA, SUMATERAEKSPRES.ID -  Ini dia, 21 Program Studi (Prodi) dengan kuota terbanyak pada Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2024.

Pengumuman UTBK SNBT tinggal beberapa hari lagi. Tepatnya pada 13 Juni 2024.

Ada sejumlah Program Studi dengan kuota terbanyak dalam SNBT 2024 yang perlu kamu ketahui.

Program Studi dengan kuota terbanyak itu mengutip @university.id.

BACA JUGA:Tak Kalah dengan PTN, Ini Dia 20 Kampus Swasta Terbaik di Indonesia Juni 2024

BACA JUGA:Inilah Daftar Lengkap 75 PTN yang Batalkan Kenaikan Dana UKT dan Iuran Pengembangan Institusi

"Program studi dengan kuota terbanyak SNBT 2024, tulis akun instagram tersebut. 

Adapun 21 Program Studi dengan kuota terbanyak pada UTBK SNBT 2024 yakni sebagai berikut:

Program Studi dengan kuota Terbanyak Pada UTBK SNBT 2024

1. Hukum Universitas Diponegoro: Daya tampung 276 peserta.

2. Agroteknologi Universitas Brawijaya: Daya tampung 269 peserta.

BACA JUGA:Berikut 44 Jurusan Kuliah Favorit dengan Kuota Daya Tampung Lebihi100 Kursi, Ayo Cek Peluang Lulus UTBK SNBT

BACA JUGA:Program Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka, Ada Insentif Saldo DANA 700 Ribu, Peserta UTBK Bisa Daftar!

3. Peternakan Universitas Brawijaya: Daya tampung 245 peserta.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan