https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Ini Tips KPR BRI Agar Kamu Segera Punya Rumah Impian

Usulan subsidi KPR 10 tahun oleh BTN--BRI

SUMATERAEKSPRES.ID- Umat muslim seluruh dunia merayakan Ramadan dengan harapan mendapat keberkahan, Ramadan juga jadi awal perjalanan baru termasuk memulai perjalanan untuk mendapatkan rumah baru.

Ramadan tahun ini, BRI hadir untuk membantu masyarakat mewujudkan mimpi tersebut. 

BRI menghadirkan fasilitas pinjaman yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat untuk mewujudkan hunian impian melalui KPR BRI. 

BRI menjawab kebutuhan masyarakat  melalui penawaran suku bunga kompetitif, tenor fleksibel, dan proses pengajuan yang cepat.

Hanya saja jangan gegabah, setidaknya ada beberapa hal yang perlu disiapkan. Apa saja?

BACA JUGA:BRI Prabumulih Gelar Pasar Ramadhan 2024

BACA JUGA:Bersiap! Ada Loker Bank Mandiri, BRI dan BNI di Rekrutmen Bersama BUMN 2024, Ini Poin yang Perlu Dicatat

1. Persiapan Keuangan

Sebelum memulai proses pembelian rumah KPR, penting untuk melakukan persiapan keuangan yang matang. 

Hal tersebut meliputi mengevaluasi keuangan pribadi, menabung untuk dana muka, dan merencanakan anggaran untuk cicilan bulanan serta biaya-biaya tambahan seperti pajak dan asuransi.

Persiapkan dana yang cukup untuk down payment. 

Makin besar dana muka yang diberikan, semakin rendah pula jumlah pinjaman yang dibutuhkan sehingga cicilan bulanan KPR tidak terlalu besar.

2. Pengecekan kelayakan kredit

Pengecekan kelayakan kredit merupakan langkah krusial saat proses pembelian rumah. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan