Jangan Biarkan Bunga Es Dikulkas, Ini Bahayanya
Editor: Srimulat
|
Minggu , 11 Feb 2024 - 18:26
BAHAYA: Jika bunga es tak segera dibersihkan bisa berdampak negatif.--
Bunga es yang terlalu tebal dapat menghalangi kinerja evaporator dalam menyedot panas di dalam kulkas. Ini akan menghambat sirkulasi udara yang efisien di dalam kulkas, sehingga suhu dalam kulkas tidak dapat dijaga dengan baik.
Akibatnya, makanan dan produk yang disimpan dalam kulkas mungkin tidak cukup dingin, yang dapat mengakibatkan kerusakan pada makanan dan bahkan merusak kulkas itu sendiri.
Bunga es ini biasanya terjadi pada kulkas satu pintu.