Tetap Bugar Selama Musim Hujan, 11 Latihan Ini Bisa Tingkatkan Daya Tahan Tubuh
Editor: Alfery
|
Minggu , 11 Feb 2024 - 12:18
Olahraga Penting Untuk Dilakukan Untuk Tingkatkan Daya Tahan Tubuh. -Foto: mondaycampaigns.org-
Ingatlah untuk melakukan pemanasan dan relaksasi sebelum dan sesudah berolahraga.
Minumlah air yang cukup sebelum, selama, dan setelah berolahraga.
Dengan rutin berolahraga, kamu dapat meningkatkan daya tahan tubuh dan menjaga kesehatan.