Wajib tahu, Ini 5 Efek Samping Masker Putih Telur Yang Wajib Diwaspadai

Waspada Efek Samping Masker Putih Telur--youtube

Efek samping lainnya putih telur untuk wajah lainnya adalah menyebabkan infeksi kulit. 

Ini bisa terjadi saat mengoleskan masker putih telur ke kulit wajah yang terdapat luka. 

Pasalnya, bakteri bisa masuk ke dalam tubuh melalui luka dan menyebabkan infeksi. 

Akibatnya, proses penyembuhan luka menjadi lebih lama.

5. Menimbulkan Reaksi Alergi pada Orang Lain

Selain berbahaya untuk diri sendiri, penggunaan masker putih telur juga dapat menimbulkan efek samping untuk orang lain yang memiliki alergi telur.

Saat menggunakan masker putih telur, dikhawatirkan tetesan tersebut menyebar ke beberapa area rumah dan meningkatkan risiko kekambuhan alergi pada anggota keluarga yang memiliki alergi terhadap telur.

Demikian penjelasan mengenai efek samping masker putih telur untuk wajah. 

Meski banyak yang percaya akan manfaat yang ditawarkan oleh masker alami ini, namun sebaiknya hindari penggunaannya secara berlebihan untuk mencegah efek samping yang bisa ditimbulkan.(lia)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan