Ini Ancaman Bagi Tak Menyempurnakan Wudhu.
WUDHU : Bersuci Ketika Hendak Shalat itu Penting, nah sekarang kita akan membahas tentang Hukum Tumit yang Tidak Terkena Air Wudhu. --
BACA JUGA:Yuk! Pahami Konteks Silaturahmi Dalam Perspektif Islam
Sela-sela jari kaki sering dilupakan orang ketika berwudhu. Nabi SAW mengajarkan kita untuk menyela-nyela di antara jari-jari kaki dengan jari kelingking tangan kiri kita.
Yang sering diabaikan tidak terkena air wudhu adalah tumit kaki, sela-sela jari kaki, sela-sela kuku dan siku tangan. Untuk itu umat muslim sekalian untuk mempelajari “Sifat Wudhu Nabi” berdasarkan dalil dari Al-Quran dan sunnah yang shohih.
Dan mempelajarinya adalah suatu kewajiban yang sangat penting dalam islam. (rf)