Ketahuilah, Ini 8 Jenis Jamur yang Aman Dikonsumsi, Nomor 6 Sering Kita Temukan
Ilustrasi jenis jamur yang aman dikonsumsi. FOTO : Kolase berbagai sumber--
8. Jamur Reishi
Jamur reishi biasanya dimakan dalam bentuk bubuk dan tidak dimasak.
Jamur ini telah lama digunakan sebagai bahan pengobatan tradisional Tiongkok dan sangat baik untuk kesehatan.
Ciri-ciri Jamur Beracun dan Tidak Boleh Dimakan
Apa ciri-ciri jamur beracun?
Setelah mengetahui nama-nama jamur yang bisa dimakan, ternyata ada jamur yang sangat berbahaya jika dimakan.
Ciri-cirinya perlu Anda ketahui agar tidak sembarangan mengambilnya, apalagi jika Anda berencana mencarinya di alam seperti di hutan dan kebun.
Di bawah ini ciri-ciri jamur beracun yang perlu Anda ketahui.
1. Warnanya mencolok dan cenderung berubah-ubah, bisa merah, kuning, hijau, kadang ungu.
Berbeda dengan ciri-ciri jamur pangan, warnanya tidak menonjol, yakni cenderung putih atau coklat.
2. Tumbuh di tempat yang kotor.
Misalnya pada kotoran sapi, sampah, makanan busuk, dan lain-lain.
3. Baunya menyengat, seperti kompos bercampur amonia.
4. Kebanyakan memiliki cincin di pangkal batang.
5. Bila dipotong dengan pisau stainless akan timbul warna biru tua (seperti memar).