7 Cara Ampuh dan Efektif turunkan Kadar Kolesterol Tanpa Obat
Buah avokad dipercaya mampu menurunkan kolesterol tinggi--
Peneliti menyebut ini berkaitan dengan kandungan polifenol dan serat pada buah apel.
BACA JUGA:4 Golongan Orang yang Sebaiknya Tidak Konsumsi Buah Salak, Kamu Termasuk?
4. Jeruk dan Lemon
Buah jeruk dan lemon dikenal memiliki kandungan antioksidan vitamin C yang baik untuk daya tahan tubuh.
Di samping itu, buah ini juga mengandung hesperidin yang dapat mengurangi gejala hipertensi, pektin (serat), dan senyawa limonoid yang dapat memperlambat aterosklerosis (pengerasan pembuluh darah) serta menurunkan kolesterol dalam darah.
5. Teh hijau
Salah satu menemukan mengonsumsi teh hijau setiap hari selama setidaknya dua minggu bisa menurunkan kolesterol total sekitar 7 mg/dL dan kolesterol LDL sekitar 2 mg/dL.
Teh hijau juga kaya antioksidan, yang dapat mencegah kolesterol LDL dari oksidasi dan membentuk plak di arteri.
BACA JUGA:Inilah Kehebatan 7 Buah yang Ampuh Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Apa Saja?
BACA JUGA:Buah Kelengkeng, Si Kecil yang Kaya Nutrisi dan Banyak Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh
6. Rempah-rempah
Cobalah memasak makanan yang kaya rempah-rempah dan minim minyak.
Sebuah penelitian menunjukkan bawang putih, kunyit dan jahe sangat efektif menurunkan kolesterol ketika dimakan secara teratur.
Makan satu siung bawang putih per hari selama tiga bulan, misalnya, sudah cukup untuk menurunkan kolesterol total sebesar 9%.