'Gercep' Tim PKK dan GOW Prioritaskan Balita dan Ibu Hamil

--

      Pasalnya, ibu hamil dan anak anak sangat rentan terdampak, baik dari segi kesehatan, asupan gizi dan lainnya. "Jadi kami hari ini melakuan pengecekan dan memberikan bantuan khusus untuk anak anak dan ibu hamil. Jangan sampai mereka terabaikan, karena ini merupakan muibah di wilayah kita," tegasnya.

       Kondisi terakhir, bencana banjir mulai menyusut namun untuk ketinggian air masih cukup dalam berkisar 2-3 meter. Banjir menimbulkan dampak cukup luas, mulai 8 jembatan putus, 20 ribu KK warga Muratara terisolir, aliran listrik padam dan hilang sinyal.(zul)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan