Ngeri, Pedagang dan Juru Tagih di Pasar Kalangan OKU Saling Tikam, Begini Kondisi Keduanya

Ilustrasi artikel Pedagang dan Juru Tagih di Pasar Kalangan OKU Saling Tikam, Begini Kondisi Keduanya.-Ilustrasi: jowo paralonfpx/freepik-

Kondisi Indra Bangsawan mengalami luka tusuk pada tangan kiri.

BACA JUGA:Asep Sering Bicara Sendiri dan Bernyanyi, Begitu Kambuh Bunuh Kedua Orang Tuanya

Sedangkan Taslim mengalami 4 luka tusuk dan luka sayat pada bagian tangan).

Adapun barang bukti diamankan,1 bilah sajam jenis pisau, 1 lembar baju kaos,1 lembar celana warna cream, 1 buah dompet merk levis, dan 1 lembar celana dasar warna cokelat.

Pelaku saat ini sudah diamankan di Mapolsek Peninjauan guna mempertanggung jawabkan atas perbuatan.

Camat KPR Jaka Atmaja saat dikonfirmasi mengatakan sudah menanyakan dengan pihak desa.

BACA JUGA:INI TAMPANGNYA! Pelaku Pembunuhan Sadis 4 Orang Anggota Keluarga di Muba

Dari keterangan perangkat desa memang pasar kalangan Desa Sukapindah itu dikelola melalui bumdes.

"Petugas yang menagih memang resmi," ujarnya.

Disebutnya, cekcok ribut karena pedagang tersebut informasinya sering mangkir saat ditagih uang sewa tempat.

Serta terkesan menantang. Sehingga petugas tagih tersebut menjadi tersinggung.

"Tapi setelah kejadian itu petugas tagih sudah diserahkan ke Mapolsek Peninjauan," ujarnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan