Ini Dia 10 Puskesmas Tempat Periksa Kesehatan Jemaah Haji Palembang. Berikut Sebaran Tiap KBIH

jadwal dan zonasi KBIH untuk pemeriksaan kesehatan jemaah calon haji Sumsel-foto: ist-

6.Puskesmas Sukarami

BACA JUGA:Wacana Naikkan Setoran Awal Haji, Kabar Baik, Petugas Haji Jadi 4.400 Orang

Untuk Puskesmas Sukarami akan melayani jemaah haji dari KBIH IGM, Iqro, Raudhatul Ulum dan An Namiroh.

7.Puskesmas Basuki Rahmat

Sementara, Puskesmas Basuki Rahmat hanya diberi tugas melayani pemerikaan kesehatan para jemaah haji dari KBIH Ar Rahmah. Cuma satu KBIH, karena ada banyak jemaah haji yang ikut KBIH ini.

8.Puskesmas Kenten

BACA JUGA:Wahai IKM dan UMKM, Kemenag Undang Kalian Ajukan Permohonan Izin Produksi Seragam Batik Haji, Ini Syaratnya!

Untuk Puskesmas Kenten, akan melayani pemeriksaan kesehatan jemaah dari KBIH Aziziah dan Bisri.
 
9.Puskesmas Sematang Borang.

Tim medis Puskesmas Sematang Borang diberi tugas melayani pemerikaan kesehatan jemaah haji dari KBIH Ka’Bah, An Nur dan Varita.

10.Puskesmas Plaju

BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru, Garuda Indonesia Buka Rekrutmen Awak Kabin Haji 2024, ini Syarat dan Cara Daftarnya!

 

Khusus Puskesmas Plaju, akan melayani pemeriksaan kesehatan jemaah dari KBIH Multazam.

Jadwal pemeriksaan kesehatan untuk JCH dan daftar 10 Puskesmas tempat memeriksakan kesehatan ini telah dikirimkan Dinas Kesehatan Palembang ke Kemenag dan para pimpinan KBIHU.

Sekretaris Forum KBIH Sumsel, H Fery Munandar mengaku, pihaknya baru dapat informasi jadwal pemeriksaan kesehatan dan tempat-tempatnya itu Rabu sore.

“Mendadak sekali. Itu pun belum tahu berapa biaya pemeriksaan kesehatan ini. Kami harus bayar sendiri, tidak ditanggung pemerintah,” jelasya.

BACA JUGA:Wahai IKM dan UMKM, Kemenag Undang Kalian Ajukan Permohonan Izin Produksi Seragam Batik Haji, Ini Syaratnya!

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan