10 Manfaat Minyak Kayu Putih untuk Kesehatan yang Sayang Untuk dilewatkan

10 Manfaat Minyak Kayu Putih untuk Kesehatan--van aroma

Minyak kayu putih dapat digunakan  sebagai obat luar ketika sakit gigi atau sebagai minyak untuk memijat dahi saat sakit kepala.

BACA JUGA:Tak Hanya untuk Masakan Asia Tenggara, Ini Manfaat Tanaman Serai untuk Kesehatan

BACA JUGA:Beluntas, Tumbuhan Semak Yang Punya Banyak Manfaat untuk Kesehatan dan Kecantikan

6. Membantu Meredakan Radang Sendi

Manfaat minyak kayu putih lainnya untuk meredakan nyeri sendi dan mengurangi peradangan dengan menambahkannya pada lotion atau salep. 

Aplikasikan minyak ini untuk memijak bagian sendi yang sakit. 

Dapat  juga tambahkan beberapa tetes minyak kayu putih ke dalam bak mandi Anda.

7. Menenangkan Kram

Selain meredakan nyeri sendi, minyak kayu putih juga dapat menenangkan kram. 

Hal ini karena minyak kayu putih disebut memiliki sifat anti spasmodik. Campurkan minyak kayu putih dengan carrier oil dan memijatkannya ke otot setelah berolahraga, yang mana akan menenangkan kram.

8. Meredakan Demam

Manfaat minyak kayu putih yang satu ini memiliki dua cara kerja. 

Pertama, melawan infeksi yang membuat suhu tubuh naik.

Kedua, menghilangkan infeksi dari tubuh juga dapat merangsang kelenjar keringat yang membantu menurunkan demam.

Caranya campurkan minyak kayu putih dengan bawang merah dan sedikit air lalu kompreskan ke kepala penderita demam.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan