Siapa Bilang Tidak Beresiko Tersambar Petir, Ini Tips Hindari Tersambar Petir di Dalam dan Luar Rumah
Pertolongan pertama pada orang yang tersambar petir--Net
PALEMBANG,SUMATERAEKSPRES.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Sumatera Selatan, rutin meng-update peringatan dini cuaca Sumatera Selatan.
Dari 4-6 Desember 2023, masih berpotensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang berdurasi singkat.
Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang, itu bakal melanda sejumlah daerah di Sumsel.
Seperti pada siang hingga sore hari, di wilayah Musi Rawas Utara, Musi Rawas, Musi Banyuasin, Muara Enim, Empat Lawang, Lubuklinggau, PALI, Palembang, Prabumulih, Pagaralam, OKU, OKU Selatan dan OKU Timur.
BACA JUGA:Petir Sambar Pondok Sawah, 3 Warga Terluka, BMKG Minta Waspada Potensi Bencana di Musim Hujan
Serta pada malam - dini hari di wilayah Muara Enim, Musi Banyuasin, Musi Rawas, Lubuklinggau, dan lainnya.
Resiko tersambar petir tidak hanya terjadi ketika seseorang berada di luar rumah, tapi juga di dalam ruangan.
Bahkan resiko tersambar petir di dalam ruangan terbilang tinggi.
Petir yang menyambar memiliki daya listrik yang besar dan panas.
BACA JUGA:Lidah Petir Bakar Rumah Warga, Waspada, Sejumlah Daerah Rawan Angin Kencang
BACA JUGA:Inalillahi! Petir Menyambar, Rumah Keluarga Sarto Jadi Arang
Hal tersebut menyebabkan benda-benda yang tersambar petir biasanya langsung hangus terbakar.
Sebagai upaya pencegahan, ada beberapa hal yang bisa dilakukan agar terhindar dari sambaran petir :