Warga Mampu Malah Terima PKH, Terungkap dari Protes Warga OKI yang Tak Mampu

Rabu 25 Dec 2024 - 22:12 WIB
Reporter : Tim
Editor : Widi Sumeks

MT, salah satu penerima PKH, mengaku tidak mengetahui bila namanya masuk dalam daftar penerima PKH. “Informasinya nama ada di daftar setelah didaftarkan oleh RT. Saya dapat setelah suami berhenti kerja karena sakit,” akunya.

Namun memang, sebelumnya dirinya mendapatkan bantuan sosial (bansos) dari kelurahan. "Kalau saya sendiri belum lama dapat, Itu juga untuk BLT. Kalau sebelumnya, daftar nama ini dari yang lama. Karena sebelum ini dapat untuk KIS,” tambahnya. (uni/dik/bis/way/tin/afi)

Kategori :