SUMATERAEKSPRES.ID - Kamu gabut tapi pengen makan? Tenang, ada cireng crispy yang cocok untuk menemani kamu disaat bingung dan merasa sendirian.
Cireng crispy ala chef Devina Hermawan sangat cocok dinikmati dan dipraktekkan sendiri di rumah. Tentunya, dibuat dengan bahan sederhana dan pastinya harga dari bahan untuk membuat cireng ini sangat terjangkau
Selain menciptakan tekstur yang garing diluar dan lembut didalam juga mempunyai rasa gurih. Cireng crispy ala chef Devina Hermawan ini tidak membutuhkan waktu lama, dan cireng ini cocok sekali jika dijadikan cemilan dikala santai dan gabut.
BACA JUGA:Resep Daging Bumbu Teriyaki Simpel: Menu Praktis Favorit Keluarga untuk Weekend Spesial
BACA JUGA:Kremesan Bebek Bersarang: Resep Cemilan Renyah untuk Kumpul Keluarga dengan Rasa Pecah di Lidah
Berikut resep dan cara membuatnya
Bahan-bahan:
- 2 sendok teh kaldu atau penyedap
- 1/2 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica
- 250 ml air
- 5 sendok makan tepung tapioka
- 2 sampai 3 siung bawang putih
- 1 sampai 2 batang daun bawang iris
Tepung campuran adonan: