SUMATERAEKSPRES.ID - Terong raos merupakan salah-satu ide menu masakan yang patut dicoba.
Selain rasanya yang enak, bahan-bahan yang diperlukan pun sangat terjangkau.
Tak ayal jika menu yang satu ini menjadi salah satu favorite banyak orang.
Nah, kali ini chef Devina Hermawan sudah membagikan resep sederhana ala rumahan yakni terong raos yang dijamin mantap rasanya dan tentunya mudah dibuat.
Menu Terong Raos, pun sangat cocok bagi kalian yang sedang berhemat. Selamat mencoba!
BACA JUGA:Resep Telur Orak-Arik Gurih Lembut, Weekend Sederhana Bikin Suami Betah di Rumah Selalu
BACA JUGA:Ahli Farmasi Ungkap Bahayanya Konsumsi Antibiotik Tanpa Resep
Bahan-bahan:
Siapkan 1-2 buah terong ungu atau 250 gram
Tambahkan 2 sendok makan minyak atau margarin
Masukkan 7 pcs cumi asin, rendam dengan air panas
Jangan lupa 5 siung bawang putih
Tambahkan pula 7 siung bawang merah
1 batang daun bawang
4 buah cabai merah keriting