Pengalaman dan reputasi pengacara juga menentukan tarif. Pengacara berpengalaman cenderung mematok tarif lebih tinggi.
Metode pembayaran pun beragam, ada yang menggunakan sistem borongan berdasarkan tingkat pengadilan, dan ada pula yang menghitung biaya per jam, terutama untuk konsultasi hukum.
BACA JUGA:Menggali Penyakit Hati, Bedah Mendalam Perbedaan Iri, Dengki, dan Sirik
BACA JUGA: Serangan Mengejutkan, Markas IDF Diserang, Empat Tentara Tewas dan Puluhan Terluka!
“Semakin profesional dan berpengalaman, biasanya biayanya juga semakin tinggi. Namun, banyak pengacara muda yang menawarkan harga lebih terjangkau,” kata salah satu pengacara di Palembang.
Dengan beragam faktor yang mempengaruhi, penting bagi pihak yang ingin bercerai untuk mempertimbangkan semua aspek sebelum memilih pengacara.