SUMATERAEKSPRES.ID - Prakiraan cuaca dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Selasa 15 Oktober 2024.
Waspada potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang berdurasi singkat, di sejumlah daerah di Sumatera Selatan.
Siang hingga sore hari waspada di wilayah Banyuasin, Empat Lawang, Prabumulih, Lahat, Muara Enim, Ogan Ilir, OKI, OKU dan OKU Selatan.
Malam hingga dini hari di wilayah Prabumulih, Muara Enim, Ogan Ilir, OKI, OKU, OKU Selatan dan OKU Timur.
BACA JUGA:Info Cuaca Palembang Hari Ini: Cerah Berawan di Pagi, Hujan Ringan di Sore
BACA JUGA:14 Jenis Tanaman yang Cocok Ditanam Saat Musim Penghujan
Berikut prakiraan cuaca lengkap dari BMKG di wilayah Sumatera Selatan pada Selasa 15 Oktober 2024:
Kab. Banyuasin
- Pagi udara kabur
- Siang hujan sedang
- Sore hujan ringan
- Malam hujan ringan
- Suhu 23-34 °C
- Angin 29 km/jam
- Kelembaban 52-100 %
Kab. Empat Lawang
- Pagi udara kabur
- Siang hujan petir
- Sore hujan ringan
- Malam udara kabur
- Suhu 23-34 °C
- Angin 29 km/jam
- Kelembaban 52-100 %
Kota Lubuk Linggau
- Pagi udara kabur
- Siang hujan ringan
- Sore berawan tebal
- Malam hujan ringan
- Suhu 17-33 °C
- 12 km/jam
- Kelembaban 38-100 %
Kota Pagar Alam
- Pagi udara kabur
- Siang hujan ringan
- Sore hujan ringan
- Malam kabut
- Suhu 20-31 °C
- Angin 12 km/jam
- Kelembaban 61-97 %
Kota Palembang
- Pagi berawan tebal
- Siang berawan
- Sore hujan ringan
- Malam cerah berawan
- Suhu 17-29 °C
- Angin 10 km/jam
- Kelembaban 55-99 %
Kota Prabumulih
- Pagi berawan tebal
- Siang berawan tebal
- Sore hujan petir
- Malam hujan petir
- Suhu 23-34 °C
- Angin 28 km/jam
- Kelembaban 55-99 %
BACA JUGA:5 Peluang Bisnis di Musim Penghujan, Nomor 5 Bisa Dicoba Bagi Penggemar Tanaman
BACA JUGA:Cara Menjaga Imunitas Anak di Musim Penghujan