Jadwal Lengkap UKPPPG Guru Tertentu, Mulai dari Try Out, Ujian Tertulis hingga Ujian Kinerja

Minggu 18 Aug 2024 - 11:15 WIB
Reporter : Rohim
Editor : Alfery

Mengingat waktu yang terbatas, peserta diingatkan untuk menyelesaikan tugas sesuai dengan linimasa yang telah ditentukan agar tidak kehilangan kesempatan mengikuti UKPPPG.

BACA JUGA:Inilah 3 Aspek yang Akan Diuji ke Peserta PPG Guru Tertentu Saat Situational Judgement Test (SJT)

BACA JUGA:Inilah Jumlah Peserta yang Sudah Selesaikan Post Test PPG Guru Tertentu 2024

Tetap semangat dan kerjakan tugas tepat waktu, semoga semua peserta berhasil dengan hasil yang memuaskan.

Diketahui sebelumnya, pelaksanaan Uji Kompetensi Peserta Pendidikan Profesi Guru (UKPPPG) 2024 menjadi tahap penentu bagi peserta program Piloting PPG Guru Tertentu.

Dalam proses ini, peserta akan menghadapi serangkaian ujian yang menjadi tolok ukur kemampuan mereka sebagai calon guru profesional.

Salah satu komponen penting dalam UKPPPG adalah ujian tertulis yang terbagi menjadi dua bagian.

BACA JUGA:8 Kompetensi Lulusan PPG yang Bakal Jadi Bahan Tes Tertulis UKPPPG, Wajib Dikuasai Peserta Piloting 2024

BACA JUGA:Ada Ujian Tertulis dan Kinerja di UKPPPG, Begini Sistem Penilaiannnya

1. Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK)

Bagian pertama adalah Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK), yang dilaksanakan secara daring dengan pengawasan ketat.

Peserta dapat mengikuti UTBK dari tempat tinggal masing-masing, dengan tujuan menguji dua aspek utama:

1. Situational Judgement Test (SJT):

Mengukur kemampuan peserta dalam mengambil keputusan berdasarkan situasi yang diberikan.

BACA JUGA:Sangat Penting untuk UKPPPG, Berikut Manfaat Post Test PPG Guru Tertentu 2024, Bisa Dilakukan Berulang

BACA JUGA:Sertifikasi Pendidik Dianggap Tuntas Jika 3 Hal Ini Terpenuhi, Peserta PPG Guru Tertentu 2024 Wajib Catat

Kategori :