Namun, memberikan tugas yang lebih banyak hanya untuk siswa yang memiliki kemampuan tinggi dan meminta siswa menunjukkan pemahaman dalam satu cara saja tidak mencerminkan pendekatan yang berdiferensiasi.
B. Menyusun Alur Tujuan Pembelajaran pada Materi Sistem Pencernaan Manusia
Soal: Pasangkan dengan runtut indikator berikut untuk membuat alur tujuan pembelajaran yang tepat tentang materi sistem pencernaan manusia.
Urutan Indikator:
Peserta didik dapat mendeskripsikan tentang fungsi organ pencernaan manusia (A.Ketiga)
Peserta didik dapat mendemonstrasikan proses sistem pencernaan manusia (B. Kedua)
Peserta didik dapat melaporkan cara kerja organ pencernaan manusia (C. Pertama)
Peserta didik dapat menelaah gangguan organ pencernaan pada manusia (D. Keempat)
Kunci Jawaban:
C (Pertama)
B (Kedua)
A (Ketiga)
D (Keempat)
Penjelasan: Untuk membuat alur tujuan pembelajaran yang sistematis, peserta didik perlu terlebih dahulu memahami cara kerja organ pencernaan manusia sebelum mendeskripsikan fungsi organ tersebut, mendemonstrasikan proses pencernaan, dan akhirnya menelaah gangguan yang mungkin terjadi.
Dengan memahami format dan jenis soal ini, peserta diharapkan dapat mempersiapkan diri dengan baik dan meningkatkan peluang sukses dalam UKPPPG Guru Tertentu 2024.
Persiapan yang matang dan pemahaman yang mendalam tentang materi dan tipe soal akan sangat berpengaruh pada hasil akhir ujian.