Antre Panjang Naik Ketek

Kamis 15 Aug 2024 - 21:08 WIB
Reporter : Yudhi Ariandi
Editor : Dede Sumeks

BACA JUGA:Penyidik Gakkum Ditpolairud Periksa Kru Kapal Penyebab Robohnya Jembatan P6 di Lalan, Ini Kata Kabid Humas!

BACA JUGA:Tragedi Jembatan Lalan: 3 Korban Ditemukan Tewas, 1 Selamat, Berikut Identitasnya!

Kades Sukajadi, Tasimun, membenarkan terganggunya aktivitas warga yang ada. Para pelajar dan warga harus sabar dan antre naik ketek atau perahu menyeberangi sungai.

Belum lagi, ambruknya jembatan P.6 telah mengakibatkan listrik masih padam dan kesulitan sinyal komunikasi sekarang ini. (yud/)

 

Kategori :