Ini Yang Harus Kamu Lakukan Jika Kelupaan Minum Antibiotik

Senin 29 Jan 2024 - 10:00 WIB
Reporter : Englia
Editor : Englia

Kalau kamu lupa minum satu dosis, bukan berarti kamu harus minum dua butir pada waktu minum selanjutnya ya. 

BACA JUGA:Ini 4 Obat Rumahan untuk Luka Bakar yang Aman

BACA JUGA:Catat, Ini Panduan Memilih Antara Obat kolesterol Paten dan Generik untuk Kesehatan Terbaik!

Begitu teringat, ada baiknya kamu langsung meminum dosis obat yang terlupa. 

Bila saat teringat dosisnya ternyata sudah mendekati waktu minum selanjutnya, maka sebaiknya kamu  tidak perlu meminum dua kali cukup sekali saja. 

Meminum antibiotik dengan dosis berlebih dapat meningkatkan resiko efek samping pada penyakit.

Jika ternyata kamu lupa minum beberapa dosis antibiotik, segeralah mengunjungi dokter. 

Seperti diketahui, antibiotik seharusnya diminum secara terjadwal dan sampai habis meskipun kamu sudah merasa tidak sakit lagi. 

Tapi jika kamu lupa meminum beberapa dosis antibiotik, segera temui dokter  untuk mendiskusikan solusi yang tepat .

BACA JUGA:7 Metode Pengobatan Ala Nabi Muhammad, Apa Sajakah itu?

BACA JUGA:Kenali Gejala agar Pengobatan Tepat, Alergi- Autoimun, Mirip tapi Beda

Cara Agar Tidak Lupa Minum antibiotik

-Jadwalkan minum antibiotik setelah kamu melakukan suatu kegiatan, seperti setiap setelah

makan. 

Sehingga, kamu sudah tahu apa yang harus dilakukan ketika selesai

melakukan kegiatan tersebut.

Kategori :