Punishment untuk Daerah Kategori C, Pj Gubernur Sumsel Terima Predikat Zona Hijau Pelayanan Publik

Jumat 26 Jan 2024 - 22:06 WIB
Reporter : Ardila
Editor : Edi Sumeks

Sebagai informasi, Penilaian Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tahun 2023 kepada Pemprov Sumsel dan 17 Kabupaten/Kota Se-Sumsel yang masuk zona hijau. Rinciannya, Pemkab Musi Rawas dengan nilai 94,95 Kategori A dan opini kualitas tertinggi, Pemkab OKU Timur dengan nilai 94,39 Kategori A dan opini kualitas tertinggi, dan Pemkot Palembang 93,75 Kategori A dengan opini kualitas tertinggi.

BACA JUGA:Terima Banyak Keluhan Jalan-Pelayanan Publik

BACA JUGA:Plaza Lematang Lahat: Dari Stigma Negatif, Kini Bersiap Transformasi Jadi Mall Pelayanan Publik!

Lalu, Pemkab Muba nilai 91,72 Kategori A dengan opini kualitas tertinggi, Pemkab Ogan Ilir 90,29 Kategori A dengan opini kualitas tertinggi, Pemkab Musi Rawas Utara 88,62 Kategori A dengan opini kualitas tertinggi, Pemkab Muara Enim 88,51 Kategori A dengan opini kualitas tertinggi.

Kemudian Pemkot Lubuklinggau 86,2 Kategori B Zona Hijau kualitas tinggi, Pemkab OKI 85,81 Kategori B Zona Hijau kualitas tinggi, Pemkab Banyuasin 85,40 Kategori B Zona Hijau kualitas tinggi, dan Pemkab OKU 84,85 Kategori B Zona Hijau kualitas tinggi. Lalu, Pemkot Prabumulih 83,54 Kategori B Zona Hijau kualitas tinggi dan Pemkab Lahat 80,58 Kategori B Zona Hijau kualitas tinggi.

Hanya ada empat daerah, yang masih kualitas sedang dan berada pada  kategori C zona kuning. Yakni Pemkot Pagaralam 76,74, Pemkab Empat Lawang 76, 21, OKU Selatan 75,88, dan PALI 72,63. (yun/)


--

Kategori :