9 Cara Menurunkan Kolesterol dalam Tubuh secara Alami. Nomor 2 Paling Efektif.

Selasa 19 Dec 2023 - 09:45 WIB
Reporter : Irvan Bahri
Editor : Irvan Bahri

HDL dapat membantu membersihkan LDL dalam darah dan mengembalikannya di hati. Dengan begitu, kadar kolesterol akan kembali normal.

BACA JUGA:Gen Z Paling Peduli Kesehatan Mental, Ini 4 Teknik yang Mereka Lakukan untuk Meningkatkan Self-awareness

BACA JUGA:Ingin Sehat sekaligus Berprestasi

5. Mengurangi Konsumsi Minuman Beralkohol

Mengonsumsi minuman beralkohol secara berlebihan merupakan salah satu faktor yang dapat meningkatkan terjadinya masalah kesehatan, termasuk meningkatkan kadar kolesterol jahat (LDL).

Seseorang dengan kadar kolesterol tinggi dianjurkan untuk menghentikan kebiasaan mengonsumsi alkohol dengan segera guna mencegah peningkatan kolesterol dalam tubuh dan menurunkan risiko penyakit kardiovaskular.
 
6. Membatasi Asupan Makanan yang Mengandung Gula dan Lemak Jahat

BACA JUGA:Jangan Biarkan Kekesalan Merusak Kesehatan Mental Lansia, Ini Dia Cara Bijak untuk Mengatasinya

BACA JUGA:Sederhanakan Layanan Kesehatan, Stimulasi SDM

Selain mengurangi risiko diabetes, membatasi asupan makanan manis juga bisa menjadi salah satu cara menurunkan kolesterol tinggi.

Mengonsumsi gula secara berlebih diketahui dapat meningkatkan kadar kolesterol jahat dan menurunkan kadar kolesterol baik.

Untuk menghindari hal tersebut, usahakan selalu memeriksa kadar gula pada label makanan atau minuman yang akan dikonsumsi.

Selain membatasi asupan makanan manis, penderita kolesterol tinggi juga disarankan untuk menghindari makanan yang menjadi pantangan kolesterol tinggi karena mengandung lemak jahat seperti gorengan dan fast food.

BACA JUGA:Ajaib, Ini Sederet Manfaat Pelukan Mama, Sehatkan Jantung Hingga Kurangi Stres Anak

BACA JUGA:Wajib Tahu, Ini Manfaat Air Rebusan Lengkuas untuk Kesehatan
 
7. Memperbanyak Asupan Serat

Makanan tinggi serat tidak hanya baik untuk kesehatan pencernaan, tetapi juga menjadi salah satu cara menurunkan kolesterol secara alami.

Serat bermanfaat untuk mengikat lemak sehingga dapat mengurangi penyerapan kolesterol dalam usus. Hasilnya, kolesterol darah pun menurun.

Asupan serat bisa diperoleh dari sumber alami, seperti sayuran, gandum, dan kacang-kacangan.

BACA JUGA:PKK Desa Negeri Agung Lahat Menuju Sayuran Hijau Swasembada Dan Sehat

BACA JUGA:Bermain Hujan, Siapa Takut? Ini Dia Manfaatnya untuk Kesehatan Anak!

8. Mengonsumsi Makanan Penurun Kolesterol

Cara menurunkan kolesterol tentu tidak lepas dari penerapan pola makan sehat. Selain menghindari beberapa pantangan seperti makanan manis dan berlemak.

Penderita kolesterol tinggi juga disarankan untuk memperbanyak asupan makanan penurun kolesterol.

Beberapa pilihan makanan yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol yaitu sayuran hijau, beras merah, pisang, kedelai, kacang-kacangan, hingga ikan salmon.

BACA JUGA:Tak Hanya untuk Masakan Asia Tenggara, Ini Manfaat Tanaman Serai untuk Kesehatan

BACA JUGA:Segudang Manfaat Daun Sirih Cina untuk Kesehatan dan Kecantikan

Kategori :