https://sumateraekspres.bacakoran.co/

8 Rekomendasi Lagu Islami Terpopuler, Cocok untuk Segala Momen

8 Rekomendasi Lagu Islami Terpopuler, Cocok untuk Segala Momen-Foto: wikipedia-

SUMATERAEKSPRES.ID - Momen lebaran dan Ramadan, menjadi saat yang sangat tepat untuk mendengarkan lagu-lagu yang bernuansa Islam.

Bahkan tidak hanya pada dua momen tersebut saja, namun pada saat sendirian dan galau juga cocok untuk putar dan mendengarkan lagu reliji tersebut. 

Selain sarat dengan nuansa keagamaan dan juga mengingatkan untuk lebih dekat ke sang pencipta, akan membuat hati kita yang mendengarkan menjadi lebih adem dan damai.

Berikut beberapa lagu reliji dan bernuansa Islam yang layak menjadi pilihan dan referensi. 

BACA JUGA:Sejarah Lagu Indonesia Raya: Simbol Nasionalisme dan Persatuan Bangsa

BACA JUGA:Bikin Anak Terlelap, Ternyata Ini Manfaat Lagu Nina Bobo

- Bimbo –  Lebaran Sebentar Lagi

Lagu yang dinyanyikan para maestro musik tanah air yang legendaris tersebut, selalu diputar menjelang Lebaran. Bahkan di saat lebaran tanpa mendengarkan lagu tersebut seperti ada yang kurang. 

- GIGI – Raihlah Kemenangan

Lagu yang dipopulerkan grup bang yang digawangi oleh Arman Maulana CS sendiri, lirik dan musik yang penuh semangat tentu cocok didengarkan saat menyambut hari  kemenangan atau lebaran setelah sebulan  berpuasa. 

- Ismail Marzuki – Selamat Hari Lebaran.

Lagu yang diciptakan oleh komposer yang sangat legendaris ini, menciptakan lagu klasik yang tak pernah lekang oleh waktu dan selalu diputar saat sebelum dan ketika lebaran tiba.

BACA JUGA:10 Lagu Barat yang Terinspirasi dari Kisah Nyata Dari Yesterday hingga Candle In The Wind

BACA JUGA:Pertama Kali Bawakan Lagu ‘The Tortured Poets Department’ , Taylor Swift Berhasil Pukau Penonton Portugal

Tag
Share