Pencak Silat: Asal Usul dan Sejarah Seni Bela Diri Nusantara, Warisan Kebudayaan Indonesia yang Dikenal Dunia

Pencak silat, seni bela diri khas Indonesia, memiliki sejarah yang kaya dan teknik yang beragam. Foto: sehataqua--

SUMATERAEKSPRES.ID - Pencak silat, seni bela diri asli Indonesia, memiliki sejarah yang kaya dan menarik.

Menurut para ahli, pencak silat dapat ditelusuri hingga abad ke-7 Masehi.

Pada awalnya, pencak silat berkembang dari keterampilan suku asli Indonesia dalam berburu dan berperang, menggunakan alat-alat seperti parang, perisai, dan tombak.

1. Asal-usul pencak silat berasal dari dua daerah di Indonesia, yaitu Minangkabau, Sumatra Barat, dan Cimande, Jawa Barat.

Kedua daerah ini memiliki aliran berbeda: Minangkabau lebih fokus pada gerakan kaki, sementara Cimande lebih banyak menggunakan gerakan tangan.

BACA JUGA:10 Mitos dan Fakta Seputar Kolesterol, Yuk Simak Penjelasan Langsung Dari Ade Rai!

BACA JUGA:Sama-sama Bergizi, Ini 5 Jenis Ikan Lokal yang dapat Menjadi Alternatif Pengganti Ikan Salmon

Pencak silat terus berkembang karena setiap daerah memiliki aliran masing-masing.

Bahkan, relief di Candi Borobudur membuktikan bahwa pencak silat sudah ada sejak abad ketujuh.

Sejak saat itu, berbagai perguruan pencak silat tumbuh di seluruh Indonesia, dan pada tahun 2019, UNESCO mengakui pencak silat sebagai Warisan Budaya Dunia Tak Benda.

2. Terdapat beberapa teknik dasar dalam pencak silat yang menjadi dasar bagi para praktisi.

Berikut adalah beberapa di antaranya:

- Gerakan Kaki (Langkah): Gerakan kaki sangat penting dalam pencak silat.

Beberapa gerakan kaki yang umum meliputi langkah maju, langkah mundur, dan langkah samping.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan