Buruan Daftar! Sekolah Gratis dan Karir Terjamin di STIN, Ini Syaratnya

Syarat, Jadwal Pendaftaran dan program studi unggulan di Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN). -Foto: Instagram @rekrutmenstin-

SUMATERAEKSPRES.ID - Sekolah kedinasan adalah langkah yang ditunggu-tunggu setiap tahun oleh calon mahasiswa.

Alasan utamanya adalah karena mereka akan mendapatkan pendidikan secara gratis dan dijamin akan memiliki karier setelah lulus karena adanya ikatan dinas.

Baru-baru ini, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kementerian PANRB) mengungkapkan bahwa ada 8 instansi yang akan membuka pendaftaran sekolah kedinasan pada tahun 2024.

Salah satu dari instansi tersebut adalah Badan Intelijen Negara (BIN), yang mengawasi Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN).

BACA JUGA:Informasi Jadwal Libur Kuliah Awal Ramadan, Mahasiswa Wajib Baca!

BACA JUGA:Sudah Dibuka, Politeknik Petrokimia Tawarkan Beasiswa Penuh dan Ikatan Dinas untuk Mahasiswa Baru, Cek Yuk!

Kapan tepatnya pendaftaran akan dibuka? Nah, mari kita simak jadwalnya, program studi yang tersedia, serta syarat-syaratnya berdasarkan informasi dari penerimaan tahun sebelumnya dan situs resmi STIN.

Jadwal Pendaftaran STIN 2024

Pendaftaran STIN 2024 akan dilakukan secara daring dan bersamaan dengan sekolah kedinasan lainnya yang direncanakan oleh Kementerian PANRB pada bulan Maret 2024.

Seleksi kemudian akan dilaksanakan antara bulan April hingga Mei 2024.

Namun, jadwal tersebut mungkin berubah mengikuti persiapan lembaga dan dinamika yang terjadi. Sampai saat ini, belum ada tanggal pasti terkait pendaftaran sekolah kedinasan atau STIN 2024.

BACA JUGA:Segera Daftar! Beasiswa S1 THIESS Khusus Perempuan Sudah Dibuka, Cek Syarat dan Kualifikasinya

BACA JUGA:Jadwal Lengkap Beasiswa LPDP 2024 Tahap 2, Catat Jadwalnya

Program Studi STIN 2024

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan