https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Mudik Nyaman, Atasi Asam Lambung dengan 5 Jenis Makanan Ini

MUDIK: Agar mudik nyaman butuh persiapan dan stamina yang sehat.--

4. Ikan
Ikan termasuk ke dalam daftar makanan yang dapat menurunkan asam lambung. Makanan ini memiliki kadar asam dan lemak yang rendah, sehingga baik dikonsumsi oleh penderita GERD.

BACA JUGA:Ternyata, Puasa Dapat Meringankan Gejala Maag dan GERD

BACA JUGA:Gampang Banget Dicoba! Berikut Tips Praktis Menghindari Kambuhnya Penyakit Maag

Ada beberapa jenis ikan yang dapat kamu konsumsi sehari-hari, seperti ikan salmon, sarden, gurame, lele, dan tongkol. Perlu diketahui bahwa saat mengolah berbagai jenis ikan sebaiknya tidak terlalu banyak menggunakan bumbu yang pedas dan asam serta hindari memasak ikan dengan cara digoreng. 

Kedua hal tersebut dapat memicu asam lambung menjadi naik.
5. Oatmeal

Oatmeal merupakan sumber serat yang baik untuk tubuh, sehingga seringkali dikaitkan dengan perannya untuk menurunkan asam lambung. Oleh karena itu, kamu dapat memasukkan oatmeal ke dalam menu makanan sehari-hari. Dengan konsumsi oatmeal makan dapat mengatasi masalah gangguan asam lambung.  (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan