Warga Antusias Datangi Bazar Gratis TP PKK dan DWP
Editor: Dede Sumeks
|
Jumat , 21 Mar 2025 - 23:02

LAYAK PAKAI: TP PKK dan Dharma Wanita Persatuan (DWP) OKU Timur menggelar bazar gratis yang menawarkan anaeka pakaian bekas layak pakai, buku-buku serta mainan anak.-FOTO: KHOLID/SUMEKS-
Ia juga mengajak warga untuk memaksimalkan ibadah di 10 hari terakhir Ramadhan."Ibarat perlombaan, di 10 hari terakhir ini kita harus semakin bersemangat beribadah, terutama di malam-malam ganjil agar bisa meraih malam Lailatul Qadr," tutupnya.(lid/lia)