Kaya Sumber Daya Alam, Lahat Masih Daerah Termiskin Ke-2 di Sumsel
Editor: Edi Sumeks
|
Rabu , 08 Jan 2025 - 22:50
--
Kesenjangan pengeluaran penduduk miskin terhadap garis kemiskinan ini perlu menjadi perhatian dalam penyusunan program pengentasan kemiskinan di Kabupaten Lahat. Perlu antisipasi dan perencanaan program pengentasan kemiskinan yang matang, cepat dan tepat sasaran untuk menangani hal tersebut.
Program kerja yang terintregasi dan sinergitas stakeholder terkait akan sangat membantu dalam menyukseskan pengentasan kemiskinan di Kabupaten Lahat.