Silubis Edarkan Sabu di Kebun Sawit Trans, Mandala Ditangkap saat Lagi Ngelfly, Ini BB Narkoba yang Diamankan
Editor: Edi Sumeks
|
Jumat , 06 Dec 2024 - 20:23

TANGKAP. Tersangka Silubis (32).- Foto : izul/sumeks-
Romi menegaskan bahwa pihaknya tidak akan memberi ruang bagi aktivitas narkotika. "Kami terus mengajak masyarakat untuk melapor jika mengetahui adanya peredaran narkoba. Kerja sama antara polisi dan warga sangat penting dalam memberantas jaringan narkotika," ucapnya.