https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Ini Dia Cara Kreatif Agar Bisa Berkebun di Lahan Minim

KREATIF: Memanfaatkan topi tak terpakai sebagai media tanam--

Setelah itu, tanamlah bibit tanaman dan tutup dengan topi sebagai hiasan. Nah, kebun seperti ini pasti membuat teman kost-mu terpesona setiap hari.
4. Gunakan mainan masa kanak-kanak

Jika terkadang menanam menggunakan pot tanah liat bisa membuat kamarmu menjadi kotor, sekarang kamu bisa manfaatkan mainan kereta dorong semasa kanak-kanak sebagai penggantinya. Kamu hanya cukup menambahkan media tanam seperti tanah ke dalamnya.

Lalu  tanamlah beberapa jenis tanaman yang mempunyai daun lebat dan banyak seperti pakis boston atau tanaman petunia dengan bunga yang cantik. Jadi, tanpa perlu banyak uang kamu bisa membuat taman mini dengan tanganmu sendiri. Selain itu, cara ini juga memudahkanmu untuk pindah-pindah tempat.

5. Gunakan sepatu bot tak terpakai
Menanam adalah hal yang banyak memberikan manfaat. Selain bisa memberikan kesejukan, tanaman juga bisa menjadi hiasan untuk mempercantik ruangan.

Salah satu pilihannya adalah menggunakan sepatu tidak terpakai sebagai pot. Kamu hanya perlu memasukkan media tanam seperti tanah dan pupuk, lalu tanamlah tanaman seperti morning glory  atau bunga kertas. Dengan pot seperti ini, dijamin bukan hanya oksigen tambahan yang kamu dapatkan tapi juga nilai keindahan jadi keuntuangan. Mudah dan indah ‘kan?

BACA JUGA:Kompetisi Budidaya Cabai Antar SMA/SMK, Diawali Training of Trainer, Program GSMP GTS Award

BACA JUGA:Tanam di Kebun, Miliki Banyak Manfaat, Ini yang Dilakukan Dinas Pertanian OKU dalam Mendukung GSMP

6. Manfaarkan botol minuman bekas
Selain susah didaur ulang, sampah botol plastik juga membuat tingkat pencemaran lingkungan semakin parah. Daripada botol plastikmu terbuang begitu saja, maka gak ada salahnya kamu m

Cara membuatnya gampang kok. Pertama-tama kamu buat lubang sekitar 15 cm x 7 cm dengan cutter, selain itu tambahkan beberapa lubang kecil di permukaan botol. Lalu ikat dengan tali satu persatu secara bertingkat dan gantunglah tembok.

Setelah pot botol gantungmu sudah siap, kamu bisa tanam beberapa jenis bibit sayur atau tanaman hias dengan daun yang rimbun. Metode seperti ini bukan hanya menghemat tempat, tapi juga mengurangi pencemaran dengan memanfaatkan barang-barang bekas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan