https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Tingkat Pengangguran di 16 Kabupaten/Kota di Sumatera Selatan

Pengangguran di 16 Kabupaten/Kota Sumsel: Tantangan serius yang berdampak pada ekonomi dan sosial. Mari cari solusi bersama! Foto:Freepik/Sumateraekspres.id--

SUMATERAEKSPRES.ID - Pengangguran tetap menjadi tantangan serius di sejumlah Kabupaten dan Kota di Sumatera Selatan.

Angka pengangguran yang tinggi tidak hanya memengaruhi ekonomi, tetapi juga dapat berdampak pada peningkatan angka kriminalitas dan berbagai isu sosial lainnya.

Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) Sumsel, Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di provinsi ini tercatat sebesar 3,97 persen pada Februari 2024.

BACA JUGA:Data Terbaru BPS Provinsi Terkaya di Pulau Andalas, Posisi Sumsel di Mana?

BACA JUGA:BPS Ungkap Angka Mengejutkan: Inflasi Sumatera Selatan Tembus 1,09%!

Ini menunjukkan penurunan sebesar 0,56 persen dibandingkan Februari 2023, yang mencapai 4,53 persen.

Penurunan ini sejalan dengan peningkatan jumlah angkatan kerja, yang pada Februari 2024 mencapai 4,56 juta orang, naik 62.600 dari tahun sebelumnya.

Ada beberapa faktor penyebab tingginya angka pengangguran di Indonesia, antara lain:

1.    Masyarakat yang belum bekerja dan sedang menempuh pendidikan.

2.    Lulusan baru yang tengah mencari pekerjaan.

3.    Individu yang baru saja kehilangan pekerjaan dan mencari peluang baru.

BACA JUGA:Menanti Putusan MK dan Data BPS, Penetapan UMP Sumsel 2025 Baru Akan Diputuskan

BACA JUGA:BPS Buka Rekrutmen Mitra Statistik Bagi Lulusan SMA Seluruh Indonesia, Mahasiswa juga Bisa Daftar

Berikut adalah data terbaru mengenai Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di 16 Kabupaten/Kota di Sumsel:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan