https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Susunan Lengkap Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran

Susunan Lengkap Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran-Foto: IST-

JAKARTA, SUMATERAEKSPRES.ID - Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, secara resmi mengumumkan susunan kabinet pemerintahannya pada Minggu malam, 20 Oktober 2024.

Dalam kesempatan ini, Prabowo memperkenalkan jajaran menteri yang akan bertugas mendukung pelaksanaan program pemerintah selama lima tahun ke depan.

Kabinet yang diberi nama Kabinet Merah Putih ini melambangkan kesatuan dan komitmen untuk membangun bangsa Indonesia yang lebih kuat dan sejahtera.

Nama "Merah Putih" dipilih sebagai representasi bendera nasional dan simbol kebanggaan serta semangat patriotisme.

BACA JUGA: Target Prabowo, 5 Tahun Swasembada, Pidato Perdana Sebagai Presiden Ke-8 RI, 2500 Kata Dalam 52 Menit

BACA JUGA:Prabowo Tunjuk Mantan Pangdam II Sriwijaya jadi Kepala Staf Kepresidenan

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka juga turut hadir dalam pengumuman tersebut, menegaskan sinergi antara presiden dan wakil presiden dalam memimpin kabinet.

Struktur Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran

Berikut susunan lengkap Kabinet Merah Putih yang akan bekerja bersama Presiden Prabowo dan Wakil Presiden Gibran:

Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi dan Pemasyarakatan: Yusril Ihza Mahendra

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian: Airlangga Hartarto

BACA JUGA:Prabowo Umumkan Kabinet Merah Putih,Ada AHY hingga Muhaimin, Ini 7 Nama Menko yang Ditunjuk

BACA JUGA:Prabowo dan Gibran Samakan Visi Misi, Menteri-Wamen Kabinet Diberi Pembekalan Khusus di Akmil Magelang

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan: Pratikno

Menteri Koordinator Politik dan Keamanan: Budi Gunawan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan