https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Ini Alasan Kenapa ‘K’ Jadi Singkatan untuk Ribu

ALASAN: Ini alasan kenapa 'K' representasikan Ribu pada uang. Foto: teropongdaily--

Sistem ini juga menentukan nama dari 22 satuan turunan, seperti lumen dan watt, untuk besaran umum lainnya.

Kita mengetahui kilometer sebagai satuan jarak, lalu kilogram sebagai satuan berat. 

BACA JUGA:Mau Beasiswa Bank Indonesia? Ini 20 Jurusan yang Berpeluang Besar Mendapatkannya

BACA JUGA:CATAT, Ini Loh Cara Daftar Beasiswa Cendekia Baznas Rusia 2024, Ada Bantuan Uang Saku Per Bulan Segini!

Pada tingkatannya, kilo sama dengan 1.000 gram dan 1.000 meter. 

Oleh sebab itulah, sebagian orang mengganti "ribu" dengan 'K'.

Kata kilo berasal dari bahasa Yunani 'chilioi' yang dipakai untuk menyatakan banyak atau jamak. 

Penggunaan 'K' untuk menyingkat ribu sudah dimulai setidaknya sejak pertengahan 1940-an.

Catatan sejarah memperlihatkan bahwa 'K' sebagai ribu ada dalam glosarium buku teks Basic Electrical

Engineering terbitan McGraw-Hill's pada tahun 1945.


Dua tahun setelahnya, sebuah  perusahaan elektronik Radio Corporation of America (RCA) juga memasukkan 'K'

dalam glosariumnya, Common Words in Radio, Television, & Electronics.

Pemakian Istilah 'K' Dalam Uang

BACA JUGA:OJK Tingkatkan Daya Saing Keuangan Syariah Melalui Regulasi dan Inisiatif Baru

BACA JUGA:Dorong Digitalisasi dan Inovasi Sektor Keuangan

Sejatinya, pemakaian huruf 'K' juga kerap dibarengi dengan penggunaan istilah IDR, misalnya harga yang dijual

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan