https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Syarat dan Prosedur Mendapatkan NRG Bagi Peserta Piloting 1 PPG Guru Tertentu

Syarat dan Prosedur Mendapatkan NRG Bagi Peserta Piloting 1 PPG Guru Tertentu-Foto: IST-

Berikut adalah prosedur yang perlu diikuti untuk mendapatkan NRG:

1. Persiapkan Dokumen:

   - Ijazah S1.

   - Sertifikat Pendidik (Serdik).

2. Pengajuan ke Operator Sekolah:

Setelah memperoleh Serdik, ajukan berkas tersebut ke operator sekolah agar data Anda dapat didaftarkan.

3. Update Data di Dapodik:

   - Kosongkan kolom NRG di Dapodik sementara waktu.

   - Setelah data didaftarkan, lakukan sinkronisasi agar data Anda dapat terhubung dengan sistem pusat.

4. Validasi Data:

Tunggu beberapa minggu hingga data Anda diverifikasi oleh pusat.

5. Cek Info GTK:

Cek secara berkala di Info GTK untuk mengetahui apakah NRG Anda sudah terbit.

6. Sinkronisasi Ulang:

Setelah NRG diterbitkan, masukkan nomor tersebut di kolom NRG di Dapodik dan lakukan sinkronisasi ulang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan