https://sumateraekspres.bacakoran.co/

50 Contoh Soal Try Out Bagi Peserta PPG Tahap 3

50 Contoh Soal Try Out Bagi Peserta PPG Tahap 3-Foto: Sumateraekspres.id-

25. Bu Novita, guru IPA kelas V, menghadapi siswa dengan berbagai gaya belajar. Toni lebih suka belajar melalui mendengarkan, Sekar memahami melalui gambar visual, dan Jajat belajar dengan melakukan eksperimen. Cara yang tepat bagi guru untuk mengembangkan konten pembelajaran IPA adalah:**

A. Memberikan penjelasan lisan yang rinci.

B. Menggunakan gambar dan diagram tanpa penjelasan verbal.

C. Menyediakan lembar kerja untuk eksperimen, dilengkapi dengan media audio dan visual.

D. Menggabungkan penjelasan lisan, visual, dan eksperimen dalam satu konten pembelajaran.*

26. Dalam pembelajaran memahami ide pokok teks informatif, siswa kelas III dengan kemampuan kognitif di bawah rata-rata sering mengalami kesulitan. Guru dapat membantu siswa tersebut dengan:**

A. Memberikan pengayaan.

B. Melakukan percepatan.

C. Memadatkan materi.

D. Memberikan pemodelan.

E. Menggunakan pendekatan komunikatif.*

27. Di sebuah kelas terdapat tiga siswa tuna netra. Guru perlu menyesuaikan konten pembelajaran dengan menyediakan:**

Pilihlah jawaban yang tepat dengan memberi tanda centang (√). Jawaban benar bisa lebih dari satu.

A. Bahan ajar berupa buku audio untuk ketiga siswa tersebut.

B. Rangkuman materi dalam format tulisan yang dapat diakses oleh mereka.*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan