Jelang Pilkada 2024, Kejari dan Bawaslu OKU Timur Jalin Kerjasama Hukum
Menjelang Pilkada OKU Timur 2024, Kejari dan Bawaslu jalin kerjasama strategis untuk memastikan Pilkada berjalan lancar dan bebas sengketa hukum. Sinergi ini menjadi kunci sukses pemilu yang adil dan transparan. Foto:Kholid/Sumateraekspres.id--
BACA JUGA:Pandangan Ulama Tentang Kehamilan di Luar Nikah: Apa Hukum dan Solusinya? Simak Baik-baik Ya!
Acara penandatanganan MoU ini dihadiri oleh Kajari OKU Timur yang didampingi oleh Kasi Datun, Kasi Pidsus, serta staf Kejari OKU Timur.
Dari pihak Bawaslu, hadir Ketua Bawaslu OKU Timur bersama Koordinator Sekretariat dan staf Bawaslu lainnya.