Penuh Amalan, Penuh Berkah: Panduan Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Raih Pahala Berlipat
Ingin meraih pahala berlipat di bulan Maulid Nabi? Yuk, simak amalan-amalan sunnah yang bisa kamu lakukan untuk mendekatkan diri pada Rasulullah. Foto: maulidnabi--
Banyak sejarah Nabi Muhammad SAW yang bisa dipelajari begitupun dengan suri tauladan Nabi Muhammad SAW yang bisa dipraktekkan dalam kehidupan sehari-hari yang penuh dengan kesederhanaan.
5. Menghadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW
Biasanya di masjid dan musala tak pernah absen untuk menggelar kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW setiap tahunnya.
BACA JUGA:4 Bahaya Serius Saat Meninggalkan Anak Sendirian di Mobil, Sangat Penting Diketahui Orang Tua
BACA JUGA:Jangan Lewatkan! Promo Menggiurkan dan Aktivitas Seru di Auto SETIA Exhibition
Nah ini bisa menjadi kesempatan kita untuk berburu amalan nabi sekaligus dapat mempererat silaturahmi antar sesama jemaah masjid.
Karena disitu akan diisi berbagai kajian tentang Nabi Muhammad SAW mulai dari ia lahir hingga diangkat menjadi Nabi terakhir, jadi bisa menambah ilmu pengetahuan untuk kita.
6.Membaca Al-Qur'an
Membaca Al-Qur'an sebenarnya bisa dilakukan kapan saja tapi kalau dilakukan di Bulan Kelahiran Nabi Muhammad SAW akan menjadi lebih istimewa selain bisa lebih memahami isinya karena orang yang membaca memahami dan mengamalkan Al-Qur'an akan mendapatkan pahala besar yang susah dijanjikan Allah SWT.
7.Berzikir
Perbanyak zikir mengingat Allah SWT di Bulan Rabiul Awal ini sebagai salah satu rasa syukur atas nikmat yang diberikan Allah SWT.
Yuk berburu pahala dengan mengamalkan amalan Nabi Muhammad SAW di Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW tahun ini.