558 Mahasiswa Baru IkesT Muhammadiyah Palembang Ikuti PROSPEK
--
SUMATERAEKSPRES.ID - SEBANYAK 558 Calon Mahasiswa Baru IkesT Muhammadiyah Palembang (IkesT MP), yang terdiri dari 373 mahasiswa Program Ilmu Kesehatan, dan 157 Program Studi Teknologi, mengikuti Program OrientasiStudi, Pengkaderan dan EdukasiKampus (PROSPEK) tahun Akademik 2024-2025. Program pembinaan dan pengenalan kampus tersebut akan dilaksanakan daritanggal 2 hingga 4 September 2024.
Hadir dalam pembukaan PROSPEK tersebut, Wakil Sekretaris Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah Moh. Mudzakkir S.Sos MA PhD, Ketua BPH H. Noprizal Nawawi Lc MpdI, Rektor IkesT MP Heri Shatriadi CP Mkes serta seluruh Civitas Akademika IkesT MP.
Dalam sambutannya Rektor IkesT MP Heri Shatriadi CP MKes mengucapkan selamat dating kepada calon mahasiswa baru. Beliau juga mengungkapkan bahwa PROSPEK ini merupakan awal dari perjalanan panjang yang penuh dengan tantangan, pengalaman, dan pembelajaran. Untuk itu, dihadapan ratusan calon mahasiswa baru berpesan agar tetap focus dalam mencapai target perkuliahan.
BACA JUGA:Tahun Ini, IkesT Muhammadiyah Palembang Targetkan Perubahan Bentuk Menjadi Universitas
BACA JUGA:IKesT Muhammadiyah Palembang Berkembang Pesat Menuju Universitas, Ini Kata Prof Haedar Nashir
“Setiap mahasiswa harus punya target menyelesaikan studinya, DIII ditempuh selama 3 tahun, S1 selama 4 tahun, DIV selama 4 tahun, jangan mau lebih, walapun 1 bulan, apalagi 1 tahun. Tugas mahasiswa selama menempuh perkuliahan adalah mengembangkan diri, tidak hanya dibidang Akademik, tapi juga aspek-aspek lainnya seperti Organisasi, Seni, Olahraga dan lain-lain,” ujar Heri.
“Jika tiap mahasiswa memanage waktunya sedisiplin mungkin, insyaallah seluruh aspek perkuliahan di IKesT MP bias dilewati dengan baik sesuai target awal mahasiswa, serta harapan orang tua. Apapun riak gelombang dan tantangan yang dihadapi, mahasiswa harus tetap sampai pada tujuannya,” pungkas Heri
Ketua BPH H. NoprizalNawawidalamsambutannyaberpesankepadamahasiswauntukmenjadimahasiswa yang optimisdantangguh.Mengembangkanpotensi yang dimilikinya agar kelakmenjadilulusan yang CerdasBerilmu, Berimandanbertakwakepada Allah SWT, Kreatif, sertaMandirisehinggaterwujudmasyarakat Islam yang benar-benaradanya.
BACA JUGA:Ketum PP Muhammadiyah Resmikan Kampus B IkesT Muhammadiyah Palembang
BACA JUGA:PKLT Berakhir, Mahasiswa IKesT Muhammadiyah Palembang Berhasil Tingkatkan Taraf Kesehatan Masyarakat
Sementaraitu, WakilSekretarisMajelisDiktilitbang PP MuhammadiyahMoh.Mudzakkirmemujikemajuan-kemajuan yang ada di IkesTMuhammadiyah, mulaidariawalberdirinyahinggasekarang yang berubahbentukmenjadiInstitut, bahkantidak lama lagi, di bulanDesember 2024 akanberubahbentuklagimenjadiUniversitas, yang diberinamaUniversitas Ahmad Dahlan Palembang.
Peserta PROSPEK nantinyaakandibekalimateri-materibaikbersifatAkademik, Pengembangandiri, sertapengembanganIlmu Islam Kemuhammadiyaan. (105/Adv)
--
--
--