https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Deklarasi Pasangan Calon Bupati Lahat, Pengukuhan Tim Kampanye, Hiburan Meriah, dan Doorprize

Pengukuhan tim Kampanye dan relawan Hj. Lidyawati dan H. Haryanto secara resmi mendeklarasikan diri sebagai pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Lahat untuk Pemilihan Kepala Daerah 2024. --

BACA JUGA:Gagal Maju Pilkada, Emi Sumirta Alihkan Dukungan ke Pasangan Slamet-Alfi

"Kami sangat bersyukur atas dukungan yang tiada henti. Semoga Allah SWT memberkati kita semua dan memberi kesehatan," kata Hj. Lidyawati, calon Bupati Lahat, yang didampingi calon Wakil Bupati H. Haryanto.

Lidyawati juga menekankan pentingnya kekompakan dan kejujuran dalam tim untuk mencapai kemenangan. "Dengan kerjasama dan kekompakan dari semua pihak, insya Allah kita bisa meraih kemenangan di Pilkada 2024," tambahnya dengan penuh harapan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan