Tempatnya Edukasi dan Wisata Al-Quran, Kampung Desa Quran, Kecamatan Kalidoni
SAMBUT: Warga Desa Quran menyambut romnongan tim penilaian Kampung Kreatif 2024. Tak hanya sekolah, di sini juga ada pertanian Islami. (foto: kris samiaji) --
Dewan Juri itu meliputi Kadispar Kota Palembang, Kgs H Sulaiman Amin (Pembina), Ketua Dewan Juri RM Ali Hanafiah, Koordinator Dewan Juri Maulidia Wahyuni (Kabid Ekonomi Kreatif Dispar Palembang), serta anggota Dewan Juri meliputi Vita Sandra (Disbudpar Sumsel), Yudi Suhairi (Komite Ekonomi Kreatif), Dr Sri Rahayu (Akademisi), Dr Muhammad Juliansyah Putra (Dosen ITB), serta perwakilan Sumatera Ekspres.
BACA JUGA:Sulap Semak Belukar Jadi Potensi Wisata
BACA JUGA:Sekali Produksi 5 Ribu Pieces Ketupat
Kadispar Palembang, Sulaiman Amin berharap dengan adanya lomba Kampung Kreatif dapat mengekspos kampung kampung yang punya potensi sehingga bisa mengangkat keberadaannya dan memberikan nilai tambah bagi masyarakat.
"Kami ingin aktivitas kampung yang ada dapat terus berkelanjutan," tutupnya. (iol/fad/lia)