https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Melenggang ke Final Party, BSI Bakal Cetak Sejarah di Honda DBL with Kopi Good Day 2024 South Sumatera, BISA!

Tim putri SMA BSI Palembang lolos ke final party usai kalahkan SMAN 1 Palembang dan siap ukir sejarah dengan hat-trick kemenangan di Honda DBL with Kopi Good Day 2024 South Sumatera. Foto: budiman/sumateraekspres.id--

Sementara kapten tim,  Anjani Dhita Pramesthi mendulang 11 poin, 6 asist, 4 rebound.

"Kami yakin bisa hat-trick Champions, dan anak-anak satu tekad untuk.mewujudkan momen bersejarah ini,"ucap coach BSI Tedy Martha Reza.

Nah, di Final Party, Sabtu, 24 Agustus 2024 nanti, BSI akan berduel dengan SMAN 2 Lahat atau SMANDALA.


Tim putri SMA BSI Palembang lolos ke final party usai kalahkan SMAN 1 Palembang dan siap ukir sejarah dengan hat-trick kemenangan di Honda DBL with Kopi Good Day 2024 South Sumatera. Foto: budiman/sumateraekspres.id--

Final Party ini adalah REMATCH musim 2023 lalu, tepatnya 12 September 2023.

BACA JUGA:Apakah Kemerdekaan Palestina Menandakan Kiamat? Ini Faktanya

BACA JUGA:Lima Pejabat Empat Lawang Ikuti Uji Kompetensi untuk Optimalisasi Kepemimpinan

Saat ini, BSI menjadi Champions usai mengalahkan SMANDALA dengan skor 32-28.

Juga menjadi REMATCH musim 2022, yakni pada 26 Agustus 2022. 

Dan, BSI juga Champions usai menang 40-37 atas SMANDALA.

"Ya, akan menjadi rematch final yang ketiga. Ini akan jadi final yang seru,"ucap Anggun.

Sementara itu, NEXAT-sebutan SMAN 1 Palembang bisa legowo dikalahkan SMA BSI Palembang.

Coach NEXAT, Yobet Hendicko mengakui timnya belum bisa mengimbangi permainan BSI.

BACA JUGA:Penting! Satu NIK Hanya Bisa Digunakan untuk Satu Formasi Daftar CPNS atau PPPK

BACA JUGA:PPP Tegaskan Dukungan untuk Pasangan LuBer dalam Pilkada Kota Pagaralam

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan