https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Rujak 7 Bulanan Kehamilan, Simak Tradisi dan Cara Pembuatannya

Rujak 7 Bulanan Kehamilan, Simak Tradisi dan Cara Pembuatannya-Foto: Dian/sumateraekspres.id-

1 kg Delima

1 kg Anggur

250 gram Cabe merah keriting

100 gram Cabe rawit

1 kg Gula merah

500 gram Gula putih

5 pack Terasi udang

250 ml Air

Cara Membuat

Blender cabe keriting dan cabe rawit.

Panggang terasi di atas kompor.

Rebus air hingga mendidih, lalu campurkan bahan blender, terasi, gula merah, gula putih, dan garam secukupnya. Angkat dan dinginkan.

Parut memanjang buah-buahan seperti bengkuang, mangga, jambu, dan pepaya.

Dadu nanas, jeruk bali, dan delima.

Campurkan semua bahan buah dengan kuah bumbu rujak hingga rata.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan