Cek, Ini 6 Jurusan Paling Banyak dicari untuk CPNS 2024
JURUSAN: Ini 6 jurusan yang paling banyak peluang di CPNS 2024. FOTO: freepik--
Jurusan seperti kedokteran, keperawatan, dan lainnya mempunyai peluang tinggi untuk lolos menjadi PNS tahun ini, hal itu lantaran kebutuhan masyarakat akan layanan kesehatan yang terus meningkat setiap tahunnya.
Bahkan, tak sedikit di setiap kesempatan penerimaan CPNS sebelumnya, meskipun sudah dibuka lowongan di bidang kesehatan, namun nyatanya nihil peserta yang mendaftar, terutama kedokteran dengan spesialis tertentu atau penempatan di wilayah pesalaman.
BACA JUGA:20 Agustus Pendaftaran CPNS, Ini Formasi Lengkap Kemenkumham Bagi Lulusan SMA, D3, dan S1
3. Teknik Industri
Jurusan Teknik Industri juga merupakan salahsatu program studi yang mempunyai peluang besar untuk bekerja di instansi pemerintahan.
Terlebih, di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), jurusan ini sangat dibutuhkan.
Bagi lulusan terbaik dari Teknik Industri maka Kamu sangat beruntung.
Pasalnya, Kamu sangat dibutuhkan dalam proyek-proyek pembangunan yang dilakukan oleh pemerintah.
4. Teknologi Informasi/Ilmu Komunikasi
Jurusan Teknologi Informasi atau Ilmu Komunikasi juga menjadi sangat diminati dalam seleksi CPNS 2024.
Pemerintah saat ini fokus pada pengembangan dunia digital dan teknologi.
Dengan demikian tenaga ahli di bidang Teknologi Informasi atau Ilmu Komunikasi sangat dibutuhkan di berbagai lembaga pemerintahan.
BACA JUGA:Pendaftaran CPNS Mulai 20 Agustus, Inilah 23 Formasi Bagi Lulusan SMA, Siapkan Berkasmu
BACA JUGA: PPPK Masa Kerja 1 Tahun Bisa Ikut Seleksi CPNS, Pendaftaran Mulai Daftar 20 Agustus