10 Kampus Terbanyak Sumbang Pegawai di PT Pertamina, Mana Peringkat1, UI ITB Atau UGM?

10 Kampus Terbanyak Sumbang Pegawai di PT Pertamina-Foto: Dok. Pertamina-

SUMATERAEKSPRES.ID - 10 kampus di Indonesia tercatat sebagai penyedia utama tenaga kerja bagi perusahaan minyak dan gas terkemuka di tanah air, dengan Institut Teknologi Bandung (ITB) menjadi penyumbang terbesar. 

Sektor minyak dan gas memiliki peran penting dalam perekonomian Indonesia. Peran kampus dalam menyiapkan tenaga kerja berkualitas untuk industri ini sangat krusial.

Artikel ini akan mengulas 10 kampus yang berhasil mencetak banyak alumni sukses di perusahaan minyak dan gas ternama di Indonesia.

Perusahaan-perusahaan di sektor ini biasanya merekrut lulusan dari berbagai disiplin ilmu, seperti teknik sipil dan lingkungan, teknik pertambangan dan perminyakan, teknik mesin, teknik industri, teknik geologi, teknik elektro, dan lainnya.

BACA JUGA:Inilah 20 Jurusan Kuliah yang Bisa Mendapatkan Beasiswa Bank Indonesia

BACA JUGA:Mahasiswa PTN Bunuh Diri! Berikut Daftar 10 Jurusan yang Paling Membuat Stres Saat Kuliah

Institut Teknologi Bandung (ITB) dikenal memiliki reputasi yang sangat baik dalam industri minyak dan gas. Hal ini terlihat dari dominasi alumni ITB di sejumlah perusahaan minyak dan gas besar di Indonesia, seperti PT Pertamina Hulu Rokan, Pertamina EP, Pertamina Hulu Energi ONWJ, PT Pertamina Hulu Mahakam, dan lain-lain.

Menurut informasi yang dikutip Sumateraekspres.id dari akun TikTok @kelas_snbt2024, berikut adalah daftar 10 kampus dengan alumni terbanyak yang bekerja di perusahaan minyak dan gas nasional terkemuka di Indonesia. 

Data ini diperoleh dari catatan karyawan perusahaan serta data alumni universitas.

Pertamina EP

- ITB: 309 alumni

- UI: 172 alumni

- UGM: 136 alumni

- UPN Veteran Yogyakarta: 87 alumni

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan