Inilah 4 Strategi Kapolres OKI dalam Mengatasi Karhutla di Wilayah Gambut, Apa Saja? Ini Dia!
Kapolres OKI, AKBP Hendrawan Susanto, menerapkan empat prinsip utama dalam memadamkan api selama Karhutla di wilayah gambut: kecepatan, kekuatan, kesabaran, dan kepastian padam. Foto: nisa/sumateraekspres.id--
BACA JUGA:7 Aktivitas Seru di Rumah Agar Akhir Pekan Tidak Membosankan dan Tetap Asyik
Karena disitulah titik api dan mereka beranggapan disitulah titik api dan cepat dipadamkan.
Selanjutnya Kuat, dalam hal ini pihaknya bahu membahu bersinergi dengan perangkat desa dan MPA, kecamatan dan MPA nya dari Polsek dan Koramil serta Manggala Agni harus bahu membahu karena ini tanggung jawab semua pihak.
" Kita tidak bisa melemparkan tanggung jawab kepada satu institusi tapi semua diajak bekerjasama,"imbuhnya.
Dalam proses pemadaman api harus sabar. Dalam hal ini menghadapi api kalau api kecil itu adalah teman dan kalau besar itu adalah musuh. Itu harus memiliki ketabahan untuk memadamkan api itu.
BACA JUGA:Sholat Dhuha: Amal Sholat Sunah yang Menyempurnakan Sholat Wajib, Kunci Kesuksesan Dunia Akhirat
Tak.lupa yang terakhir itu padam. Harus dipastikan api itu padam tidak ada sumber api lain dan baru bisa meninggalkan lokasi.
"Jadi empat prinsip itu cepat ,kuat, sabar dan padam akan bisa mengatasi karhutla "tandasnya.